Shortcut Keyboard Command Line yang Wajib Kamu Hafal
Halo, sobat coder! Kalau kamu sering pakai command line di Windows, macOS, atau Linux, pasti tahu betapa pentingnya shortcut keyboard untuk mempercepat pekerjaan. Daripada repot ketik ulang perintah atau navigasi manual, shortcut ini bisa bikin kamu kerja lebih efisien dan terlihat lebih profesional.
Di artikel ini, kita bakal bahas shortcut